Proses QC untuk Sewa Genset

November 15, 2015 Ika Syella

Setiap Perusahaan yang serius memberikan yang terbaik bagi Pelanggannya, pastilah memiliki proses Quality Control yang disiplin dan tangguh. Proses Quality Control (QC) memiliki peranan sangat penting untuk meyakinkan produk dan service yang akan ditawarkan selalu dalam keadaan optimal. Begitu pula dengan Perusahaan kami. Inti Daya Engineering selalu melakukan proses QC untuk memastikan tiap transaksi sewa

Operator Genset Rental

Oktober 30, 2015 Ika Syella

Dalam hal sewa genset, seringkali Penyewa mempertanyakan, mengapa selalu diperlukan seorang Operator yang bertanggung jawab atas genset tersebut. Seperti bisa kita perkirakan, biaya untuk mengadakan seorang Operator saat ini cukup tinggi, sehingga tanpa Operator tentunya biaya sewa dapat ditekan. Ada beberapa keuntungan yang mendasari pilihan Inti Daya Engineering “ngotot” tetap menyertakan Operator dalam tiap proyek

Sewa Genset, Edisi Kontraktor

Agustus 19, 2015 Ika Syella

Beberapa waktu lalu kita sudah membahas perhitungan mana yang lebih menguntungkan… Sewa Genset 500KVA untuk sebuah Pabrik yang akan menggunakannya sebagai cadangan daya jika PLN padam, kebutuhan genset standby  untuk sebuah restoran, dan untuk sebuah Event Organizer yang membutuhkan genset sebagai main power untuk event-event yang ditanganinya. Nah, kali ini kita akan membahas pertanyaan yang sama untuk kasus yang

Sewa Genset, Edisi Event Organizer

Agustus 12, 2015 Ika Syella

Beberapa waktu lalu kita sudah membahas perhitungan mana yang lebih menguntungkan… Sewa Genset surabaya 500KVA untuk sebuah Pabrik yang akan menggunakannya sebagai cadangan daya jika PLN padam, juga kebutuhan genset standby  untuk sebuah restoran. Nah, kali ini kita akan membahas pertanyaan yang sama untuk kasus yang berbeda, yaitu: Manakah yang lebih menguntungkan: membeli atau menyewa genset 150KVA

Sewa Genset, Edisi Restoran

Agustus 7, 2015 Ika Syella

Beberapa waktu lalu kita sudah membahas perhitungan mana yang lebih menguntungkan… SEWA atau BELI genset 500KVA untuk sebuah Pabrik yang akan menggunakannya sebagai cadangan daya jika PLN padam. Nah, kali ini kita akan membahas pertanyaan yang sama untuk kasus yang berbeda, yaitu: Manakah yang lebih menguntungkan: membeli atau menyewa genset 60KVA untuk sebuah Restoran yang

Sewa genset murah – Voucher Belanja Sodexo

Juli 31, 2015 Ika Syella

Khusus untuk bulan Agustus sampai dengan Desember 2015, dengan memesan Rental Genset kami, Bapak/Ibu bisa mendapatkan Voucher Belanja SODEXO… GRATIS! Voucher Belanja SODEXO dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan perusahaan dan pribadi Bapak/Ibu antara lain: BBM SPBU COCO Surabaya: Dr Soetomo, Pasar Turi, Jemursari, Pakuwon City, Ketintang, Mastrip SPBU COCO Malang: Yulius Usman SPBU COCO Banjarmasin: Banjarmasin-Banjarbaru, Banjarmasin –

Apa Itu Overheat Pada Genset ?

Juli 8, 2015 Ika Syella

Temperatur diesel yang panas adalah hal yang biasa, namun menjadi tidak biasa jika temperaturnya menjadi sangat panas. Pembakaran dalam ruang bakar menghasilkan energi mekanis yang menggerakkan piston dan crankshaft untuk memudian disalurkan ke roda gila (flywheel). Namun pembakaran itu juga menghasilkan panas yang perlu dibuang ke udara. Mesin diesel memiliki toleransi temperatur kerja. Dalam batasan suhu itu, mesin dapat bekerja secara

Perhitungan Sewa atau Beli Genset

Juli 7, 2015 Ika Syella

Dalam bekerja kita pasti harus punya barang-barang modal yang kita gunakan untuk melakukan pekerjaan kita. Barang modal itu bisa berupa mesin produksi, mobil dan kendaraan, komputer, peralatan kerja, alat berat, dan salah satunya adalah: Genset. Berkaitan dengan pengadaan barang modal apapun, kita punya dua pilihan: apakah akan membeli, atau menyewa barang modal tersebut. Banyak faktor

Lebih Baik Sewa atau Beli Genset ?

Juni 22, 2015 Ika Syella

Kami, CV. Inti Daya Engineering bergerak di bidang Rental Genset dan Penjualan Genset sering kali menemukan Customer yang bingung apakah harus Rental Genset Beli Genset? Kita mencoba memberikan solusi sesuai kebutuhan mereka. Berikut kami ambil beberapa contohnya. Butuh Genset Sewaktu-waktu / Urgent Sama seperti halnya Mobil, walaupun tidak memiliki mobil, bukan berarti kita tidak bisa

Page 8 of 11« First...678910...Last »